Pantai Sanur, pantai yang terkenal karena pemandangan sunrisenya (pemandangan matahari terbit), hanya 6 km dari pusat Kota Denpasar dapat dicapai dengan mobil, sepeda motor atau kendaraan umum yang menghubungkan pantai Sanur dengan Kota Denpasar .
Pagi-pagi ke pantai Sanur memang menyenangkan tetapi saya pribadi lebih suka menikmatinya pada waktu petang sekitar jam 4.30 sore keatas :) Karena rumahku di wilayah panjer, jadi dekat dengan Renon dan Sanur, jadi tempat refreshingnya ada 2 yang paling dekat dengan rumahku yaitu Lapangan Renon atau Sanur.
Pagi-pagi ke pantai Sanur memang menyenangkan tetapi saya pribadi lebih suka menikmatinya pada waktu petang sekitar jam 4.30 sore keatas :) Karena rumahku di wilayah panjer, jadi dekat dengan Renon dan Sanur, jadi tempat refreshingnya ada 2 yang paling dekat dengan rumahku yaitu Lapangan Renon atau Sanur.
Kawasan Sanur sendiri dikenal sebagai awal perkembangan pariwisata di Bali dengan hadirnya hotel seperti Inna Grand Bali Beach, Grand Hyatt dan beberapa hotel pertama lainnya di Bali pada saat pertama kali wisata Bali berkembang.
Pantai Sanur sangat ramai di kunjungi oleh wisatawan mancanegara maupun Nusantara. Hari minggu dan hari libur, tempat itu menjadi pilihan penduduk kota Denpasar untuk rekreasi untuk rekreasi sambil mandi di laut. Ombak di pantai Sanur ini tidaklah setinggi ombak yang ada di pantai Kuta, jadi cocok untuk bersantai pada hari libur. Selain itu anda juga bisa menyewa kano dan mendayung disekitar pesisir pantai.
ref : www.e-kuta.com/wisata-bali/pantai-sanur.htm accessed at 17th April 2009, 17.oo Bali Island time.
1 komentar:
wah ada yg promosi automatis disini ni, zzz.
tapi gak apa2 dah.
Posting Komentar